Media online internet blog merupakan salah satu sarana jejaring sosial (social networking) terpopuler digemari kalangan dunia maya khususnya di Indonesia. Blog dapat dijadikan sebagai sarana berbagi informasi dan pengalaman secara online internet.
Memiliki dan mengelola media yang pertama kali diluncurkan Pyra Lab ini sangat mudah. Kemudahan yang dapat dimanfaatkan secara langsung yaitu hanya dengan mendaftar akun email pada Blogger bisa memperoleh template blog secara gratis. Dan manfaat yang lebih besar lagi memiliki dan mengelola blog adalah dapat "menghasilkan uang".
Mengingat semakin meningkat dan besarnya minat sumberdaya manusia Indonesia dan sumberdaya manusia dunia Internasional mengelola media blog diperlukan adanya kesamaan pola pikir dan prilaku. Hal ini dimaksudkan sebagai langkah untuk saling menghormati dan menghargai serta yang berdampak merugikan maka diperlukan adanya ketentuan dan peraturan ditetapkan masing-masing pegelola. Ketentuan dan peraturan yang ditetapkan tersebut tentunya tidak melampui batas kekuatan hak cipta ditetapkan penyedia layanan online internet.
Ronamasa.Com membuat Peraturan dan ketentuan ini didasari hasil monitoring pengelola belakangan ini. Berdasarkan hasil pantuan sementara, pengelola Ronamasa.Com menemukan beberapa artikel karya tulis Ronamasa.Com di republish media online internet blog lain.
Untuk mengantisipasi semakin meluasnya copy paste dan republish artikel-artikel Ronamasa.Com pada mendatang maka dipandang perlu membuat ketentuan-ketentuan tertulis. Ketentuan ini berlaku sebagai acuan bagi pengelola media online baik blogger maupun bentuk media online internet lainnya. Peraturan dan ketentuan tersebut meliputi sebagai berikut:
Mengingat semakin meningkat dan besarnya minat sumberdaya manusia Indonesia dan sumberdaya manusia dunia Internasional mengelola media blog diperlukan adanya kesamaan pola pikir dan prilaku. Hal ini dimaksudkan sebagai langkah untuk saling menghormati dan menghargai serta yang berdampak merugikan maka diperlukan adanya ketentuan dan peraturan ditetapkan masing-masing pegelola. Ketentuan dan peraturan yang ditetapkan tersebut tentunya tidak melampui batas kekuatan hak cipta ditetapkan penyedia layanan online internet.
Ronamasa.Com membuat Peraturan dan ketentuan ini didasari hasil monitoring pengelola belakangan ini. Berdasarkan hasil pantuan sementara, pengelola Ronamasa.Com menemukan beberapa artikel karya tulis Ronamasa.Com di republish media online internet blog lain.
Untuk mengantisipasi semakin meluasnya copy paste dan republish artikel-artikel Ronamasa.Com pada mendatang maka dipandang perlu membuat ketentuan-ketentuan tertulis. Ketentuan ini berlaku sebagai acuan bagi pengelola media online baik blogger maupun bentuk media online internet lainnya. Peraturan dan ketentuan tersebut meliputi sebagai berikut:
- Ronamasa.Com adalah media beraktifitas online internet sebagai wadah berbagai informasi berbasis online internet
- Media online internet Ronamasa.Com menyediakan artikel-artikel, foto, gambar, dan lain-lain dengan tujuan dipergunakan oleh siapa sesuai dengan keperluan pengguna online internet;
- Kebebasan sebagaimana dimaksud poin 1 (satu) di atas dengan tetap mengikuti ketentuan hukum dan peraturan memiliki kekuatan hukum yang berlaku baik dalam wilayah hukum Indonesia maupun Internasional;
- Blogger maupun bentuk media online internet lainnya dilarang keras copy dan mempublikasikan (copas) artikel bersumber dari Ronamasa.Com untuk dipublikasikan pada media online internet mempromosikan dan atau mengkampanyekan unsur-unsur kekerasan, pornografi (vulgar) serta mengandung SARA;
- Mempromosikan dan mengkampanyekan unsur-unsur kekerasan serta dapat merugikan pihak lain dimaksud baik berupa tulisan atau kegiatan yang dapat mengancam serta menganggu ketentraman kehidupan antar sesama baik dalam lingkup wilayah Indonesia maupun kehidupan dan kerukunan dunia Internasional;
- Artikel-artikel yang bersumber dari Ronamasa dimaksud baik tulisan hasil buah pikiran pengelola sendiri, foto, gambar maupun diambil dari situs online yang menjadi sumber referensi Ronamasa.Com;
- Blogger dan atau bentuk online internet lainnya dapat mengcopy dan merepublish artikel-artikel yang ada pada Ronamasa dengan tetap mengedepankan etika online dan agar mencantumkan sumbernya dari ronamasa.com;
- Blogger dan atau bentuk media online internet lainnya yang ditemukan merepublish artikel Ronamasa tanpa mencantumkan sumber dari Ronamasa akan dilaporkan pada situs/website berwenang yang berhak mengambil tindakan lebih lanjut sesuai ketentuan yang berlaku;
- Ronamasa.Com tidak segan-segan melaporkan situs penayang yang tidak mau mematuhi ketentuan-ketentuan seperti yang tertulis pada halaman posting ini. Langkah diambil Ronamasa.Com semata-mata untuk menghindari duplikat konten yang dapat berimbas fatal bagi Ronamasa.Com sendiri;
- Peraturan dibuat ini dengan tidak bermaksud membatasi hak kreasi seseorang atau kelompok akan tetapi semata-mata demi menjaga ketentuan-ketentuan hukum yang berlaku di dunia online internet.