Pepatah mengatakan "bisa karena biasa". Pada posting ini akan perkenalkan cara baru yang didapat dari pengalaman selama berinternet yang belum genap satu tahun. Tips ini adalah cara untuk menampilkan hanya judul posting blog dalam satu halaman blog.
Awal mendapatkan tips ini yaitu mengamati tampilan Url yang muncul pada search bar web browser (peramban web). Setelah dicoba ternyata berhasil dan dapat berfungsi seperti diperkirakan sebelumnya.
Adapun hasil dari tips ini hampir sama dengan menggunakan widget label default bloger dengan memiliki persamaan dan perbedaanya. Untuk lebih mudah memahami bahasan ini perhatikan gambar di bawah ini
Perbedaan antara menggunakan widget Label blogger dengan membuat sendiri Url Label Blog yaitu:
- Apabila menggunakan widget label maka judul posting yang muncul berdasarkan teks katagori label yang diklick berdasarkan katagori yang ditetapkan sebelumnya pada halaman posting blog
- Dan apabila membuat Url Label tersendiri (tidak menggunakan widget label blog) maka judul posting yang akan muncul/tampilkan paling atas/pertama adalah judul posting terbaru
- Url Label yang dibuat tersendiri mampu menampilkan judul posting yang lebih banyak dibandingkan dengan menggunakakan widget label blog (sedikit.
Selain cara di atas untuk menampilkan hanya judul posting pada halaman blog dapat juga dilakukan dengan memanfaatkan widget arsip (archive) blog. Berikut ini akan dijelaskan perbedaan hasil menggunakan label dengan widget arsip blog yaitu:
- Apabila menggunakan widget arsip (archive) blog maka judul posting yang akan muncul/tampil pada halaman sesuai pengaturan pada tampilannya (harian, mingguan, bulanan, dan tahunan).
- Sedangkan apabila menggunakan widget label blog seperti yang diuraikan tentang perbedaan menggunakan widget label blog dan membuat sendiri Url Label blog.
Sedangkan persamaan dari ketiga metode ini dalah sama-sama dapat menampilkan judul posting pada halaman yang terpusat (satu) halaman.
Namun dari permasalahan tersebut di atas akan dapat diatasi fitur default bawaan template bog yaitu dapat memanfaatkan tools Posting Lebih Baru (New Entry) dan posting Lama (Older entry) yang berada pada bagian bawah halaman posting untuk menampilkan judul posting sebelumnya.
Di atas telah dijelaskan kelebihan dan kekurangan dari ketiga tips dalam bahasan ini. Untuk menghindari salah paham tentang tips ini agar terlebih dahulu membaca rujukannya di artikel ini
Sekarang Ahyar akan memberikan cara membuat sendiri Url Label blogs seperti di bawah ini. Namun sebelum menerapkan kode di blognya jangan lupa Sign in di blog anda. he,he, becanda kq.
Namun dari permasalahan tersebut di atas akan dapat diatasi fitur default bawaan template bog yaitu dapat memanfaatkan tools Posting Lebih Baru (New Entry) dan posting Lama (Older entry) yang berada pada bagian bawah halaman posting untuk menampilkan judul posting sebelumnya.
Di atas telah dijelaskan kelebihan dan kekurangan dari ketiga tips dalam bahasan ini. Untuk menghindari salah paham tentang tips ini agar terlebih dahulu membaca rujukannya di artikel ini
Sekarang Ahyar akan memberikan cara membuat sendiri Url Label blogs seperti di bawah ini. Namun sebelum menerapkan kode di blognya jangan lupa Sign in di blog anda. he,he, becanda kq.
Keterangan:
Tempat untuk menuliskan kode seperti jelaskan dapat ditulis pada gadget HTML/JavaScript yang dapat ditempatkan pada Menu Horizontal, Dropdown Menu maupun pada sidebar blog. Dan perlu diketahui bahwa nama label yang akan ditampilkan tersebut bersumber dari nama label posting yang telah dipublikasikan secara online internet pula.- www.ronamasa.com dengan url blognya anda
- Search yaitu teks perintah pencarian search engine yang merupakan bahasa/kode yang berlaku pada media online internet
- /label/ adalah teks nama label yang dibuat dan ditetapkan oleh pengelola media on line pada halaman edit posting
- >Label</a> adalah teks link yang ingin ditampilkan