Cara Menghubungkan Video YouTube Dengan Website-Blog

6/03/2013
Media Blog tidak hanya dapat dikoneksikan dengan sarana jejaring sosial seperti Google+1, Facebook, Twitter saja. Selain itu juga bisa dihubungkan dengan Video YouTube. Dengan menghubungkan media blog dengan Video YouTube secara tidak langsung akan memberi isyarat kepada visitor keberadaan media dari pemilik video YouTube bersangkutan.

Pada artikel ini akan dibagikan tips menghubungkan video YouTube milik sendiri dengan media website Blog dikelola. Tujuan menetapkan pengaturan ini video pada halaman pencarian web browser selain menampilkan url link YouTube juga akan menampilkan url media ditetapkan tersebut.

Channel Video YouTube website Blog
Gambar: Tampilan VIdeo YouTube yang dihubungkan dengan website-blog

Cara menghubungkan Vidoe YouTube dengan website-blog dikelola dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut:
  1. Sign in pada akun (account) YouTube anda
  2. Klick Channel Settings
  3. Klick Associated Website
  4. Masuk url media yang anda kelola pada teks box di bawah teks Your Website
  5. Hubungkan Vidoe YouTube dengan Blog
  6. Klick Add.
Setelah melakukan langkah ke 5 (lima) dan jika media yang dihubungkan dengan akun YouTube berhasil akan muncul pesan notifikasi "Success" di samping teks box.
    Artikel lainnya

    Cara Nonton Video Gambar Terbalik Sehingga Dapat Disaksikan Dengan Tampilan Normal
    Cara Membuat Sendiri URL Video YouTube Untuk Ditayangkan Pada Blog
    Cara Menjaga Kecepatan Loading Halaman Website-Media Online Internet Dikunjungi
    Cara Membuat Halaman Home Web Sendiri Menggunakan FireFox Web Browsing
    Ronamasa