Sepakbola Piala Eropa-Euro Cup di Polandia dan Ukraina Tahun 2012

5/28/2013
Piala Eropa-UEFA Euro Cup tahun 2012 diselenggarakan di negara Polandia dan Ukraina mulai tanggal 8 Juni hingga 1 Juli. Piala eropa pertama kali diselenggarakan tahun 1960 di Paris Prancis.

Logo Piala Eropa UEFA 2012
Gambar: Logo piala Eropa
UEFA Euro Cup
di Polandia dan Ukraina
Pada ajang kompetisi sepakbola bergengsi ke dua di dunia setelah piala dunia (FIFA World Cup) Spanyol berhasil menjadi yang terbaik dari 16 negara sepakbola terbaik saat ini. Pada Babak final Spanyol menguburkan harapan tim nasional Italya dengan skor telak 4 -0.

Dengan prestasi diraihnya saat ini negara matador Spanyol tercatat sebagai negara pertama di dunia mampu memenangkan Piala Eropa dua musim berturut. Pada piala eropa tahun 2008 yang diselenggarakan di negara Swiss dan Austria di partai Final Spanyol mengukukuhkan diri sebagai negara sepakbola terbaik setelah mengalahkan tim panser Jerman dengan skor 1-0.

Tidak hanya itu saja, Spanyol juga tercatat sebagai negara di benua eropa mampu mempersembahkan piala eropa dan piala dunia pada musim beruntun. Pada Piala Dunia yang berlangsung di Afrika Selatan di babak final Spanyol mengalahkan tim nasional Belanda dengan skor 1-0.

Sementara pemain yang pertama kali mencetak gol pada ajang piala eropa ke 14 kalinya ini adalah pemain nasional Polandia yang bermain di klub Borusia Dortmund. Robert Lewandoski (9) kelahiran 21 Agustus 1988 membobol gawang tim nasional Yunani yang dikawal Kontantions Chalkias pada menit 17.

Sepakbola Piala Eropa Euro Cup di Ukraina dan Polandia
Tahun 2012 
Babak Penyisihan Grup
Tanggal/JamNegaraS k o rNegaraStadion
GRUP A
8 Juni, 21.00 WIBPolandia1-1YunaniNational Stadium Warsaw Polandia
9 Juni, 01.00 WIBRusia4-1Rep. CekoMunicipal Stadium Wroclaw, Polandia
12 Juni, 01.00 WIBYunani1-2Rep. CekoMunicipal Stadium Wroclaw, Polandia
13 Juni, 22.15 WIBPolandia1-1RusiaNational Stadium Warsaw Polandia
17 Juni, 02.45 WIBRep. Ceko1-0PoladiaMunicipal Stadium Wroclaw, Polandia
17 Juni, 02.45 WIBYunani1-0RusiaNational Stadium Warsaw Polandia
GRUP B
9 Juni, 22.15 WIBBelanda0-1DenmarkMetalist Stadium Kharkiv, Ukraina
10 Juni, 01.00 WIBJerman1-0PortugalArena Lviv, Ukraina
13 Juni, 22.15 WIBDenmark2-3PortugalArena Lviv, Ukraina
14 Juni, 01.00 WIBBelanda1-2JermanMetalist Stadium Kharkiv, Ukraina
18 Juni, 02.45 WIBDenmark1-2JermanArena Lviv, Ukraina
18 Juni, 02.45 WIBPortugal2-1BelandaMetalist Stadium Kharkiv, Ukraina
GRUP C
10 Juni, 22.15 WIBSpanyol1-1ItalyaArena Gdansak, Polandia
11 Juni, 01.00 WIBRep. Ilrlandia1-3KroasiaMunicipal Stadium Poznan, Polandia
14 Juni. 22.15 WIBItalya1-1KroasiaMunicipal Stadium Poznan, Polandia
15 Juni, 01.00 WIBSpanyol4-0Rep. IrlandiaArena Gdansak, Polandia
19 Juni, 02.45 WIBKroasia0-1SpanyolArena Gdansak, Polandia
19 Juni, 02.45 WIBItalya2-0Rep. IrlandiaMunicipal Stadium Poznan, Polandia
GRUP D
11 Juni, 22.15 WIBPrancis 1-1InggrisDonbas Arena. Donetdk, Ukraina
12 Juni, 01.00 WIBUkraina2-1SwediaOlympic Stadium, Kyiv, Ukraina
15 Juni, 22.00 WIBUkraina0-2PrancisDonbas Arena. Donetdk, Ukraina
16 Juni, 01.00 WIBSwedia2-3InggrisOlympic Stadium, Kyiv, Ukraina
20 Juni, 02.45 WIBInggris1-0UkrainaDonbas Arena. Donetdk, Ukraina
20 Juni, 02.45 WIBSwedia2-0PrancisOlympic Stadium, Kyiv, Ukraina

Klasemen Hasil Pertandingan Sepakbola Piala Eropa Euro Cup di Ukraina dan Polandia
Tahun 2012
NegaraMemasukanKemasukanMenangSeriKalahPointKeterangan
GRUP A
Rep. Ceko452016Juara
Yunani331114Runner up
Rusia521114-
Polandia110212--
GRUP B
Jerman523009Juara
Portugal542016Runner up
Denmark451023-
Belanda250020-
GRUP C
Spanyol61207-Juara
Italia42105-Runner up
Kroasia52114--
Rep. Irlandia19030--
GRUP D
Inggris532107Juara
Prancis341114Runner up
Ukraina551023-
Swedia241023-

Tanggal/JamNegaraS k o rNegaraStadionKeterangan
Babak Delapan Besar
22 Juni, 01.30 WIBJuara
Grup A
Rep. Ceko
0-1Runner up
Grup B
Portugal
National Stadium
Warsaw Polandia
-
23 Juni, 01.30 WIBJuara
Grup B
Jerman
4-2Runner up
Grup A
Yunani
Municipal Stadium
Wroclaw, Polandia
-
24 Juni, 01.30 WIBJuara
Grup C
Spanyol
2-0Runner up
Grup D
Prancis
Municipal Stadium
Wroclaw, Polandia
-
25 Juni, 01.30 WIBJuara
Grup D
Inggris
0 (2)-0 (4)Runner up
Grup C
Italya
National Stadium
Warsaw Polandia
Adu penalti
Inggris 2
Italya 4
Babak Semi Final
28 Juni, 01.30 WIBPortugal0-0SpanyolDonbas Arena
Donetsk, Ukraina
Adu penalti
Spanyol 4
Portugal 2
29 Juni, 02.45 WIBJerman1-2ItalyaNational Stadium
Warsaw Polandia
-
Babak Final
1 Juli,
23.30 WIB
Spanyol4-0ItalyaOlympic Stadium
Kyiv, Ukraina
-

Artikel lainnya

Negara-Negara Juara Sepak Bola Piala Eropa - UEFA Euro Cup
Turnamen Sepakbola Mini Wanita Digelar di Tonggorisa Palibelo Bima
Olimpiade London, Inggris Tahun 2012: Negara-Negara Peraih Medali
Lionel Messi Pecahkan Rekor Tiga Legenda Sepakbola Dunia
Orang Bermata Coklat Lebih Dapat Dipercaya Daripada Bermata Biru
Ronamasa