Cara Membuat Button Facebook Follower Website Blog

8/23/2013
Sekitar bulan Juni 2013 Facebook meluncurkan pembaruan tools baru sebagai upaya memanjakan usernya dalam menjalin persahabatan di dunia maya. Ketenaran Facebook sebagai salah satu jejaring sosial (social network) user internet semakin memasyarakat hingga pelosok desa.

Sementara bahas dan disharing pada posting ini adalah tips memasang button follower (pengikut). Dengan memasang tools Button Follower yang juga dikenal dengan Subscribe Button akan dapat memberi gambaran kepada user yang sedang akses tentang eksistensi media pemasangnya

Pada artikel sebelumnya sudah diposting tips membuat follower, namun metode disharing pada posting ini lebih simple dibanding sebelumnya.



Cara membuat Facebook Button Follower atau Subscribe Untuk dipasang pada website / Blog dapat dilakukan sebagai berikut:
  1. Sign in di Blog
  2. Klick Tata Letak
  3. Klick Add Gagdet
  4. Klick HTML/JavaScript
  5. Copy berikut ini kemudian paste dalam Gadget HMTL/JavaScript
  6. Klick Simpan untuk menyimpan perubahan

Keterangan:
ahyarby ganti dengan nama Facebook anda.
Ronamasa